Tuesday, January 2, 2018

9 Hal Penting Di Dalam Suatu Hubungan Terbaru




9 Hal Penting Di Dalam Suatu Hubungan Terbaru




Perhatian


  • Perhatian adalah salah satu hal yang sangat berperan dalam satu hubungan karena kalau anda kurang memberi perhatian pada pasangan anda maka hubungan anda pasti tidaklah bertahan laman karena tidak ada kemistri antara anda dan pasangan anda.( Cuek Bebek Ajjalah )

Trasparan


  • Transparan juga termasuk dalam kategory yang sangat di perlu di dalam satu hubangan karena kalau dalam satu hubungan tidak ada saling terbuka atau tidak ada saling jujur dan saling percaya maka hubungan tersebut tidak lah harmonis karena penuh dengan kebohongan dan penghianata.

Support


  • Support juga merupakan hal yang harus di miliki dalam hubungan maupun itu dalam hubungan pacaran ataupun di dalam rumah tangga,dimana support merupakan kekuatan extra yang bertujuan positif terhadap hubungan yang anda jalani saat ini.

Komunikasi


  • Komunikasi merupakan respon lansung antara anda dan pasangan anda dimana komunikasi tersebut melatih emosional serta memperkuat diri dan dapat menentukan hal-hal penting di dalam sauatu hubungan dalam konteks  berbagi pikiran dan keluhan perasaan dengan jujur, komunikasi tersebut melatih kita untuk beradaptasi dengan pasangan maupun orang lain dan ruang lingkup masyarakat.

Kemesraan Dan Kasih Sayang


  • Kemesraan merupakan salah satu kunci dalam suatu hubungan yang bertujuan untuk saling memahami dan saling melengkapi antara anda dan pasangan anda karena kemesraan dapat menjadi dampak positif dan membuat hubungan anda menjadi sempurna.Tapi buat yang lagi pacaran kemesraan dan kasih sayangnya jangan melebihi batas yachhh dan buat yang udah punya keluarga saya saranin,makin mesra makin ok dach thu.

Saling menghargai


  • Saling menghargai juga berperan penting di dalam suatu hubungan karena itu dapat menimbulkan sifat yang berpotensi sangat tinggi dimata pasangan anda dan dapat melatih diri untuk saling menghormati dan menghargai antara anda dan pasangan anda dan dapat membuat hubungan itu bisa bermanfaat juga buat orang lain sebagai contoh dari hubungan yang anda jalani saat ini.

Memberi kejutan


  • Memberi kejutan terhadap orang yang anda sayang dapat menimbulkan rasa cinta serta membuat hubungan anda menjadi istimewa,kejutan bertujuan untuk membuat pasangan anda selalu nyaman dan selalu merasa dia amat teristimewa untuk anda.Dan pasangan anda bakal tetap setia untuk mempertahankan anda.

Bersifat dewasa


  • Bersifat dewasa merupakan hal yang wajib anda miliki karena dari sifat inilah seseorang akan menilai bagaimana anda menyikapi suatu masalah atau pun mengambil suatu tindakan dengan bijaksaana dan penuh tanggung jawab.

Bersyukur


  • Inilah sifat yang menjadi tiang kokoh dalam suatu hubungan karena sifat bersyukur mengajarkan kita selalu menerima baik maupun buruk dan sifat ini adalah combinasi yang paling sulit untuk mendapatkannya,apabila sifat ini telah melekat pada diri anda maka hubungan anda akan berjalan dengan lancar dan mulus tanpa hambatan...( TOL )


Semoga Tips Diatas Dapat Bermanfaat Untuk Anda Dan Dapat Menjadi Masukan Serta Informasi Yang Berkualitas.Jika Bermanfaat Silakan Share Bila Tidak Silakan Coment Supaya Menjadi Bahan Kedepannya Untuk Saya.

Thank's

0 komentar:

Post a Comment